Skip to main content

Posts

Showing posts with the label #Quote

Jangan Lupa, 5 Hal Ini Saat Menjalankan New Normal

https://unsplash.com/VictorHe Menjalankan New Normal tidaklah seperti normal yang kita lakukan sebelum pandemic ini terjadi, ada banyak hal yang berubah dan berbeda. Mulai dari aktivitas kita, kebiasaan kita dan banyak lagi hal yang sebelumnya jarang kita lakukan akan tetapi saat ini sangat diperlukan. Tidak mudah menjalankan new normal tapi mau tidak mau kita harus hadapi dan mulai berdampingan dengan pandemic, ekonomi dan kehidupan tidak bisa lagi ikut menunda sampai selesai pandemic ini berakhir, lantas persiapan apa yang harus kita lakukan saat new normal? 1.        Pahami Protokol Kesehatan https:// Pexels.com/Cottonbro Hal pertama kali yang harus kita pahami adalah protocol kesehatan saat berada ditempat umum, bagaimana kita menjalankan aktivitas seperti biasa dengan perlindungan yang tepat demi mecegah penularan covid 19, mulai dari memakai masker dengan dan sesuai yang ditentukan, karena ternyata penggunaan masker mampu mengurangi 75% terpaparnya dari virus coran

Quote Novel Bumi Manusia Karya Pramoedya Ananta Toer

Kutipan Kata Bermakna dalam  Novel “Bumi Manusia”  Tentang berbagai segi Kehidupan Karya sastrawan Pramodya ananta Toer yaitu “Bumi Manusia” tahun 1980, yang berkisah tentang percintaan antara Minke dan Annelies Mellema pada masa kolonial belanda memiliki banyak pelajaran tentang sebuah kehidupan, Novel Bumi Manusia saat ini juga sedang di adaptasi dalam sebuah film dengan judul yang sama di garap oleh Hanung Bramantyo, berikut beberapa kutipan Novel Bumi Manusia : 1.        Tentang Cinta “Cinta itu Indah Minke, Juga Kebinasaan yang mungkin membututinya.  Orang harus berani menghadapinya”  Tokoh Jean Marais kepada Minke 2.        Tentang Pandangan Terhadap Orang Lain “Jangan anggap remeh si manusia, yang kelihatannya begitu sederhana; biar penglihatan mu setajam mata elang, pikiranmu setajam pisau cukur, perabaan mu lebih peka dari para dewa, pendegaranmu dapat menangkap musik dan ratap-tangis kehidupan; pengetahuanmu tentang manusia takkan bakal bisa kempu